Paul Pogba Ditempel Real Madrid dengan Ketat
Agen Bola Terpercaya – Raksasa La Liga, Real Madrid saat ini masih ingin memperkuat lini tengah yang masih kurang memuaskan saat ini. Target selanjutnya yang sedang diberitakan oleh media masa yaitu Paul Pogba. Paul Pogba ditempel Real Madrid hingga saat ini dan ingin mendapatkan jasanya sebelum musim ini bergulir. Kubu Madrid sendiri bakal mati-matian untuk mendapatkan sang gelandang serbaguna tersebut sebelum musim trnafer ditutup.
Raksasa Spanyol tersebut kerap kali di beritakan dengan isu yang ingin mendatangkan Paul Pogba di Santiago Bernabeu. Sebab sang agen Mino Raiola telah menyatakan bahwa sang klienya tersebut akan hengkang dan mencari klub baru musim transfer ini. Namun hingga saat ini transfer tersebut tidak dapat terealisasikan dengan jelas. Sebab seperti yang diberitakan oleh awak media Manchester United mematok harga 150 Juta Pounds untuk gelandang asal Prancis.
Namun AS mengklaim bahwa Real Madrid masih memiliki gairah yang besar untuk merekrut Pogba. Untuk itu mereka bakal mencoba untuk terus menawar Pogba hingga akhir bursa transfer.
Paul Pogba Ditempel Real Madrid dan Cari Dana Tambahan
Menurut media sekitar, bahwa saat ini Real Madrid ingin menambahkan dana segar. Namun saat ini ada beberapa nama yang ingin dijual oleh pihak Real Madrid agar mendapatkan cukup dana. Beberapa pemain yang ingin di lego Los Galaticos saat ini ialah Gareth Bale dan Jamez Rodriguez. Dari penjualan kedua pemain tersebut tampaknya cukup untuk menebus klausul seorang Paul Pogba.
Maka dari itu saat ini Real Madrid masih mengupayakan transfer tersebut terealisasikan untuk memboyong Paul Pogba ke Santiago Bernabeu. Pihak Manchester United sendiri saat ini tidak ingin menunggu lebih lama jika El Real ingin memboyong Pogba menuju Madrid.
Sebab bursa transfer Premier League akan ditutup pada tanggal 8 Agustus mendatang. Oleh karena itu sang managemen Manchester United saat ini tidak terlalu bingung untuk transfer Pogba musim ini. Sebab jika tidak kunjung juga ditebus oleh Real Madrid Pogba akan tetap tinggal di Old Trafford hingga musim depan.