Tips Ampuh Untuk Melatih Stamina Ayam Aduan Bertahan Lama

Melatih Stamina Ayam

Agen Sabung AyamTips Ampuh Untuk Melatih Stamina Ayam Aduan, Teman – teman pasti ingin agar Ayam Bangkok kesayangan kita bisa memiliki Stamina yang bisa bertahan lama. Dari sekian banyak pemilik ayam Bangkok , masih banyak yang belum mengetahui pola / langkah – langkah yang tepat dalam melatih ayam agar memiliki stamina yang tahan lama.

Nah disini Agen Sabung Ayam Online akan membagikan kepada teman – teman langkah – langkah apa saja yang harus di lakukan agar ayam Bangkok kesayangan kita memiliki stamina yang kuat dan tahan lama.

Tips Melatih Stamina Ayam Aduan

Teman – teman pasti sudah mengetahui bahwa hal yang paling utama  dalam beradu ayam di arena adalah Stamina ayam tersebut. Berikut langkah – langkah yang harus kita lakukan untuk dapat menambah stamina ayam :

Melatih Stamina Ayam

  1. Latihan Lari

    Pertama kali yang harus kita lakukan untuk melatih stamina ayam bangkok adalah dengan memberikan latihan Lari. Latihan lari ini sangat efektif untuk menambah stamina ayam Bangkok kita. Latihan ini harus di bantu dengan ayam untulan yang nantinya akan di gunakan untuk memancing ayam bangkok yang di latih untuk bertarung. Setelah ayam bangkok terpancing, Segera tarik ayam untulan kebelakang agar ayam yang di latih mengejarnya. Pelatih harus berhati – hati dalam latihan ini agar jangan sampai terkena patukan atau pukulan ayam yang di latih.

  2. Kliter

    Mungkin teman- teman masih ada yang belum memahami apa itu Kliter. Kliter adalah istilah yang biasa digunakan orang jawa, Metode ini di gunakan  untuk membuat ayam yang di latih berlari mengitari kurungan ganda yang di dalam kurungan tersebut di letakkan ayam aduan lainnya. Ketika kita meletakkan ayam aduan di dalam kurungan tersebut, Ayam yang di latih akan dengan sendirinya datang dan berlari mengitari kurungan tersebut. Latihan ini sangat efektif untuk menambah stamina, keberanian dan kekuatan otot kakinya. Latihan kliter dapat dilakukan selama 1 – 2 jam setiap harinya.

  3. Bertarung di Bawah Terik Matahari

    Bertarung di bawah terik matahari dapat melatih stamina ayam. Latihan ini cukup hanya di lakukan 1x dalam 1 minggu selama 15 menit. Sebelum di tarungkan di bawah matahari, Ayam yang di latih perlu di beri pakan nasi putih sebanyak satu genggam. Setelah menjalani metode latihan ini Ayam akan memiliki pengaturan stamina yang sangat bagus ketika bertarung di arena sesungguhnya.

  4. Renang

    Pada metode latihan ini, Ayam lebih di fokuskan untuk memiliki keseimbangan otot di seluruh tubuhnya, Akan tetapi metode ini juga dapat membantu melatih stamina ayam. Dengan metode ini ayam akan berusaha untuk mengatur nafasnya agar tidak mudah kelelahan karena menggerakan badannya supaya tidak tenggelam. Lakukan Metode latihan ini sebanya 2 x dalam seminggu dan anda akan melihat manfaat dan perubahan yang di dapat ayam yang anda latih.

Demikan Langkah – Langkah / Metode yang harus anda lakukan dalam Melatih Stamina Ayam Aduan. Semoga dapat membantu teman- teman yang ingin ayamnnya memiliki Stamina yang kuat dan Tahan Lama sewaktu berlaga.