Madrid Tak Tertarik Lagi Dengan Kylian Mbappe Karena Vinicius
Agen Bola Online – Madrid Tak Tertarik Lagi Dengan Kylian Mbappe Karena Vinicius.
Real Madrid, Raksasa La Liga, Real Madrid, itu dirumorkan sudah tidak lagi berminat untuk membeli Kylian Mbappe dari PSG di karenakan sudah memiliki Vinicius Jr.
Real Madrid terus berusaha untuk memperbaharui timnya. Mereka sudah mendatangkan beberapa pemain muda dalam beberapa musim terakhir ini.
Lini belakang tampaknya sudah berhasil di perbaharui. Sementara lini serang dan tengah masih membutuhkan tambahan pemain-pemain baru.
Salah satu pemain yang paling di incar oleh Madrid adalah Mbappe. Ia sudah di incar oleh Madrid sejak musim lalu.
Mbappe Masih Di incar
Real Madrid bahkan disebut sudah berusaha untuk membawa Kylian Mbappe di musim sebelumnya. Saat itu kontrak Mbappe dengan PSG sudah hampir habis.
Akan tetapi, penawaran Madrid langsung di tolak oleh PSG. Pada akhirnya Mbappe pun menandatangani kontrak baru di Parc des Princes.
Namun, rumor ketertarikan Madrid kepada Mbappe tidak menghilang. Ia masih terus di katakan masuk ke dalam daftar belanja Mbappe.
El Real Sudah Tidak Tertarik
Akan tetapi kini muncul kabar baru mengenai ketertarikan Real Madrid kepada Kylian Mbappe. Mereka disebut tidak lagi berminat untuk memboyongnya dari PSG.
Kabar ini di terbitkan oleh Marca. Mereka melansir bahwa Madrid tidak lagi bernafsu untuk membawa Mbappe karena sudah memiliki Vinicius Junior.
Keduanya memang bermain di pos sayap kiri. Laporan tersebut menyebutkan bahwa Madrid merasa Vinicius lebih jago jika di bandingkan dengan Mbappe.
Penampilan Vinicius dalam dua musim terakhir bersama dengan Madrid memanglah sangat apik. Dengan kecepatan dan dribelnya yang bagus, ia sulit untuk dihadang oleh bek-bek lawan.
Alasan Yang Lainnya
Di dalam kontrak barunya, kabanya akan ada klausul yang membuat Kylian Mbappe bisa cabut dari PSG di tahun 2024. Hal tersebut bisa saja mengubah pendirian Mbappe.
Akan tetapi, Madrid kabarnya juga menguncar Jude Bellingham. Mereka akan membutuhkan banyak dana untuk bisa menembusnya dari Borussia Dortmund.
Kabarnya Madrid juga akan segera mendapatkan tanda tangan dari Bellingham. Oleh karena hal itulah Madrid disebut terpaksa untuk berhemat dalam membeli pemain.
Demikian artikel mengenai Madrid Tak Tertarik Lagi Dengan Kylian Mbappe Karena Vinicius. Semoga bermanfaat bagi para pecinta bola Terima Kasih!!