Janji Dan Pesan Ronaldo Untuk Seluruh Madridista

Janji Dan Pesan Ronaldo Untuk Seluruh Madridista - Agen Bola Terpercaya

Agen Bola Terpercaya – Tim pendatang Real Madrid berhasil memenangkan pertandingan melawan Juventus pada laga perempat final Liga Champions di Allianz Stadium. Janji Dan Pesan Ronaldo disampaikan usai pertandingan selesai atas kemenangannya tersebut.

Pada pertandingan tersebut Cristiano Ronaldo menjadi bintang selama di lapangan hingga akhir pertandingan selesai dengan memberikan dua gol dan satu assist bagi Marcelo.

Ronaldo tak lupa memberikan ucapan terima kasih kepada para Madridisa yang selalu setia mendukung Madrid dalam kondisi apapun.

Janji dan pesan Ronaldo diungkapkan pada konferensi pers di Allianz Stadium setelah pertandingan berakhir. Ronaldo mengungkapkan janjinya bahwa dirinya dan rekan rekan seperjuangannya akan terus bermain dan berusaha melangkah sejauh mungkin.

“Kepada semua yang sudah datang ke Turin, terima kasih untuk dukungan kalian,” kata Ronaldo seperti dilansir situs resmi klub.

“Untuk mereka yang ada di Madrid, saya ingin mereka terus mendukung tim ini. Saya juga ingin sampaikan kepada mereka bahwa kami akan terus melangkah sampai akhir.” Demikian janji dan pesan Ronaldo untuk seluruh Madridista.

Ronaldo juga berjanji akan memberikan banyak trofi kepada Madridista seluruh dunia dan tentunya untuk Los Blancos.

“Ini sudah jadi tahun yang hebat dari sisi kolektif dan individual. Terima kasih untuk semua yang sudah membantu saya menjadi diri saya. Saya akan memberikan yang terbaik dan terus berjuang. Mari kita terus bersatu dan kita bisa memenangkan banyak trofi.”

“Saya merasa terhormat bermain dengan seragam ini dan saya ingin terus menang, memenangkan apa yang sudah saya menangkan sebelumnya. Gelar penting seperti Liga Champions, Piala Liga, Piala Dunia Antarklub. Saya ingin terus menang tiap tahun, karena menang adalah hal terpenting di sepakbola.”

Di menit ke 3 Ronaldo berhasil memberikan kejutan kepada Juventus dan seluruh fans di stadium. Di menit ke 64 dengan memanfaatkan crossing dari Carvajal, Ronaldo langsung menyambar dengan overhead kick yah mencenangkan dan membuat seluruh penonton Real Madrid bersorak.

Dengan kemenangan Real Madrid pada pertandingan semalam, klub asuhan Zidane berhasil lolos ke semifinal dan akan ditentukan dengan pertandingan minggu depan pada leg kedua di Santiago Bernabeu.

Real Madrid beruntung sudah mengantongi tiga gol dan tinggal mempersiapkan untuk maju ke babak selanjutnya di Liga Champions.