Gerard Pique Dituding Bek Real Madrid Suka Mencari Kontroversi
Agen Bola Terpercaya – Gerard Pique Dituding Bek Real Madrid Suka Mencari Kontroversi – Bek asal Real Madrid, Nacho Fernandez akhirnya buka suara mengenai keributan yang terjadi antara dirinya dengan salah satu bek Barcelona, Gerard Pique saat laga El Clasico, Senin(07/05) di lorong ganti stadion Camp Nou.
Gerard Pique sendiri memang terkenal sebagai sosok yang sering terlibat keributan dengan pemain-pemain Real Madrid. Dan pada pertandingan terakhirnya, Pique dikabarkan kembali menyulut api perselisihan.
Nacho yang kala itu sedang mempersipakan diri menjelang babak kedua El Clasico tiba-tiba dihampiri oleh Pique. Pique pun langsung membisikan kata-kata yang kurang mengenakkan terhadap pemain asal Spanyol tersebut.
“Kalian tahu bahwa kami memenangkan liga bahkan dengan sejumlah keputusan buruk seperti ini,” ucap Pique seperti dikutip dari Marca.
Tak terima, Nacho pun sempat membalas perkataan Pique namun sayang nya Pique sudah berlari masuk ke dalam lapangan.
“Bagaimana dirimu bisa melakukan protes [pada Real Madrid], jika wasit memberikan kami kartu merah sebanyak 17 kali?” ucap Nacho kepada Pique yang kala itu sudah pergi meninggalkannya
Gerard Pique Dituding Bek Real Madrid Suka Mencari Kontroversi
Dikutip dari Marca, Nacho ternyata memang sudah mengenal sisi buruk dari Gerard Pique dan untungnya hal tersebut tidak terlalu ditanggapi.
“Kita semua kenal Pique, dia suka situasi seperti ini (kontroversi),” tegas Nacho.
“Sebelumnya dia berkomentar pada saya bahwa mereka harus bisa menjadi juara liga dengan poin lebih banyak (dari Madrid).”
Diketahui Pique mengucapkan hal tersebut dikarenakan lantaran kecewa dengan keputusan wasit yang memberikan banyak kartu kepada timnya. Ia merasa timnya dirugikan oleh kartu-kartu yang diberikan oleh sang wasit.
“Saya berkata padanya bahwa mereka (wasit) juga memberi kami kartu merah dalam banyak kesempatan, jadi saya kira ini adalah komplain anekdot dalam sepak bola,” tutupnya.
Tidak samapi disitu, selain terlibat perselisihan dengan Nacho, Pique juga terlibat adu mulut dengan gelandang Real Madrid, Casemiro.
Dirinya pun langsung menghampiri, Casemiro setelah Sergi Roberto diberi kartu merah karena diangap telah memukul wajah Marcelo pada waktu injury time babak pertama.
“Kamu bisa membuat pelanggaran apapun yang kamu mau, kamu tidak akan mendapatkan kartu,” kata Pique.